Rabu, 22 Desember 2010

POINT REWARD



KEJUTAN BARU DARI OKATRONIK, JIKA SEBELUMNYA POINT REWARD DIBAGIKAN UNTUK POSISI 5 BESAR, MULAI BULAN OKTOBER 2009, POINT REWARD AKAN DIBAGIKAN PADA POSISI 10 BESAR PENERIMA BONUS TERBANYAK OKATRONIK..

Pada Tiap Akhir bulan , Kami akan merangking jumlah transaksi group terbanyak (transaksi seluruh downline anda di semua level), dan bagi anda yang termasuk sebagai 10 besar jumlah transaksi group terbanyak  OkaTronik, anda berhak mendapatkan point dari kami..

INGAT!.,, Point didapatkan bukan dari berapa jumlah agen yang anda daftarkan, dan bukan didapatkan dari transaksi pengisian pulsa yang anda lakukan sendiri, namun dari total transaksi pengisian pulsa dari seluruh downline anda selama satu bulan yang akan kami urutkan dari terbesar hingga yang terkecil, jika anda berhasil menduduki peringkat 10 besar jumlah transaksi terbanyak, maka anda berhak mendapatkan point dengan ketentuan sebagai berikut :
PERINGKAT 1
: 20 POINT
PERINGKAT 2
: 15 POINT
PERINGKAT 3
: 13 POINT
PERINGKAT 4
: 10 POINT
PERINGKAT 5
: 8 POINT
PERINGKAT 6
: 5 POINT
PERINGKAT 7
: 4 POINT
PERINGKAT 8
: 3 POINT
PERINGKAT 9
: 2 POINT
PERINGKAT 10
: 1 POINT

 
Poin yang anda dapatkan tiap bulan akan diakumulasikan , dan dapat ditukarkan sewaktu – waktu dengan hadiah yang telah kami sediakan sebagai berikut : 
POIN JENIS BARANG
60 POIN TV 14 Inch
50 POIN DEPOSIT 650.000
35 POIN DVD PLAYER
32 POIN MP4 PLAYER
30 POIN DEPOSIT 375.000
18 POIN DEPOSIT 200.000
16 POIN MINI COMPO
15 POIN MAGIC JAR
10 POIN FLASH DISC 2 GIGA
9 POIN DEPOSIT 100.000
5 POIN DEPOSIT 50.000

 
Segera daftarkan lebih banyak orang dalam jaringan anda dan raih hadiah nya !!!

KETERANGAN :
* Format sms penukaran poin, ketik: K.NO AGEN + JUMLAH POIN YANG DITUKAR +  JENIS  BARANG + PIN

* Bonus dapat diambil/dikirim7 hari setelah melakukan konfirmasi penukaran poin.

* Pengambilan hadiah harus melampirkan identitas diri yang masih berlaku melalui fax atau diberikan langsung pada kami.

* Ongkos kirim ditanggung pemenang.

* Poin yang didapatkan tidak dapat ditukarkan dengan uang.

* Penilaian poin tiap barang dapat berubah sesuai dengan perubahan nilai barang.